Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 7 Mar 2022 19:15 WIB ·

Empat Organisasi Jurnalis di Pamekasan Ngobrol Bersama Bahas Hak Hukum Warga Kurang Mampu


Empat Organisasi Jurnalis di Pamekasan Ngobrol Bersama Bahas Hak Hukum Warga Kurang Mampu Perbesar

Ketua PWI Pamekasan, Tabri S. Monir (pegang mic) saat memberikan sambutan. (Foto: Supyanto Efendi)

PAMEKASAN, Lingkarjatim.com – Empat organisasi jurnalis di Kabupaten Pamekasan menggelar kegiatan ngobrol asyik membincang predeo dan hak hukum bagi warga yang kurang mampu bersama LKBH IAIN Madura, Kejari setempat dan Kabag Hukum Sekdakab setempat, Senin (7/3/2022).

Kegiatan terselenggara atas kerjasama Empat organisasi jurnalis yakni Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) setempat, Aliansi Jurnalis Pamekasan (AJP), Forum Wartawan Pamekasan (FWP) dan Jurnalis Center Pamekasan (JCP).

Kegiatan yang di selenggarakan di Gedung Syariah IAIN Madura itu tidak hanya dihadiri oleh kalangan insan jurnalis, melainkan juga dihadiri dari kakangan mahasiswa dari Fakultas Hukum setempat.

Ketua PWI Pamekasan, Tabri S. Monir mengatakan, bahwa dasar dari dilaksanakanya kegiatan tersebut yakni adanya Peraturan Daerah (Perda) Kabupaten Pamekasan nomor 10 tahun 2015 tentang bantuan hukum bagi warga yang tidak mampu.

“Kami sengaja mendatangkan pihak LKBH, Kejari dan Kabag Hukum Pemkab Pamekasan, tujuannya adalah agar kami bisa mengetahui apakah benar-benar ada anggaran dari pemerintah kabupaten untuk bantuan hukum bagi warga yang membutuhkan,” paparnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bermodal Kedekatan dengan Gus Halim Iskandar, Mas Umam Percaya Diri Akan Mendapatkan Rekom Calon Wagub Sidoarjo

3 May 2024 - 22:33 WIB

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA