Menu

Mode Gelap

HUKUM & KRIMINAL · 7 Jun 2017 07:30 WIB ·

Breaking News: KPK Geledah Kantor Dinas Perternakan Jatim


Breaking News: KPK Geledah Kantor Dinas Perternakan Jatim Perbesar

Foto: Tampak Anggota Brimob salah satu pendamping KPK sedang mengambil sebuah koper didalam mobil.

SURABAYA, Lingkarjatim.com – Sekitar 7 orang Tim penyelidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di dampingi satpol PP dan Brimob sedang menggeledah kantor Dinas Perternakan Jawa Timur Jalan A. Yani Kota Surabaya siang ini Rabu (07/06/2017)

Anggota KPK belum memberi keterangan terkait penggeledahan yang dilakukan tersebut.
Sampai berita ini diturun awak media masih menunggu di depan gedung dinas perternakan.

Dalam kasus suap tersebut KPK sudah menetapkan 6 tersangka diantaranya yakni Ketua Komisi B DPRD Jatim Moch Basuki dan dua staf di DPRD Jatim, Rahman Agung dan Santoso, KPK juga menetapkan tersangka Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Bambang Heriyanto dan Kepala Dinas Peternakan Rohayati serta ajudan Kepala Dinas Pertanian Anang Basuki Rahmat. (sul/diq)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Tertabrak Kereta Api, Pengendara Serta Penumpang Mobil Ayla Langsung Dievakuasi ke Rumah Sakit

29 April 2024 - 18:12 WIB

Didampingi Ibundanya Menggunakan Pakaian Adat Papua Saat Wisuda, Deyanti : Saya Bangga Orang Mengenal Saya Bagian dari Indonesia

28 April 2024 - 19:31 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA