Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 10 Aug 2021 12:18 WIB ·

Polres Bangkalan Vaksinasi Penyandang Disabilitas


Polres Bangkalan Vaksinasi Penyandang Disabilitas Perbesar

BANGKALAN,Lingkarjatim.com-Mapolres Bangkalan menggelar vaksinasi merdeka semeru yang di khususkan untuk penyandang disabilitas di Kabupaten Bangkalan. Ada lima puluh data untuk vaksin penyandang disabilitas yang masuk, namun tidak semuanya menghadiri kegiatan vaksinasi tersebut.

Menurut AKBP Alith Alarino, S.I.K., Kapolres Bangkalan, vaksinasi tersebut dilakukan agar mengantisipasi meningkatnya kasus covid-19.

“Data peserta vaksin yang difabel ini sekitar 50 dan yang hadir 35 sedangkan sisanya yang tidak hadir itu karena ada masalah kesehatan,” Tutur Alith, Selasa (10/8/21).

Selain itu dia mengatakan vaksin tersebut akan di salurkan ke penyandang difabel yang ada di seluruh desa, dimana proses vaksinasinya akan di tempatkan di setiap kecamatan.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jelang Pilkada, PKB Buka Pendaftaran Calon Bupati Bangkalan 2024

24 April 2024 - 17:32 WIB

Peringati HPN 2024, PWI Sidoarjo Bagikan Sembako untuk Warga Terdampak Banjir

24 April 2024 - 17:24 WIB

Halalbihalal dengan Wartawan, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Gaungkan Peduli Lingkungan

23 April 2024 - 19:52 WIB

Terjerat Kasus Korupsi, Mantan Bupati Malang RK Akhirnya Bebas Bersyarat

23 April 2024 - 16:37 WIB

Pelantikan ASN Sidoarjo Cacat Prosedur, Sekda : Saya Mohon Maaf

23 April 2024 - 16:15 WIB

Tabrak Mobil Tronton, Suami Istri Pengendara Honda Vario Meninggal Dunia

23 April 2024 - 15:42 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL