Menu

Mode Gelap

KESEHATAN · 22 Jun 2017 10:08 WIB ·

Kadinkes : Kualitas Imunisasi Harus Ditingkatkan


Kadinkes : Kualitas Imunisasi Harus Ditingkatkan Perbesar

Foto : Kadinkes Bangkalan Muzakki, S.Kep,Ns, M.MKes saat memberikan pengarahan terhadap para petugas medis di Bangkalan

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Supaya anak-anak di Kabupaten Bangkalan lebih meningkat derajat kesehatannya. Maka dihimbau agar masyarakat menggunakan vaksin. Tapi, kepala Dinas Kasehatan (Kadinkes) Bangkalan meminta agar kualitas Imunisasi lebih ditingkatkan.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bangkalan Muzakki mengatakan, pemberian imunisasi merupakan upaya kesehatan masyarakat yang berdampak positif untuk menwujudkan derajat Keaehatan bagi ibu dan anak. “Imunisasi itu bukan hanya bisa melindungi seorang tapi juga melindungi masyarakat,” katanya.

Dia menambah, memang saat ini masih banyak yang tidak mengikuti imunisasi. Hal itu disebabkan beberapa faktor. Pertama Faktor pengetahuan masyarakat dan yang kedua faktor budaya serta ketidak percayaan masyarakat terhadap kandungan vaksin.

“Masih banyak masyarakat kita yang lebih memilih penggunaan obat tradisional pada anaknya dengan alasan takut vaksin yang digunakan pada saat imunisasi tidak halal,”tambahnya.

Muzakki mengharapkan, dalam rangka meningkatkan kualitas imunisasi, melalui petugas, orang tua dapat mengetahui pentingnya imunisasi bagi anak. “Kami semua pihak kepada mitra kerja organisasi profesi bisa mendapatkan dukungan dan komitmen dalam melaksanakan vaksin dan imunisasi supaya peningkatan kesehatan di masyarakat bisa tercapai,” pungkasnya. (Ron/Nir)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Didukung Tokoh dan Ulama, KH Makki Nasir Mantap Maju Ketua PWNU Jatim 

26 July 2024 - 12:46 WIB

Bersumber dari DD, PJU di Desa Banyumas Telan Anggaran Ratusan Juta

26 July 2024 - 10:13 WIB

Pemkab Sidoarjo Janji Jembatan Kedungpeluk Segera Dibangun

24 July 2024 - 19:27 WIB

Meninggal 2023 Lalu, Makam Warga di Sampang Dibongkar

24 July 2024 - 14:41 WIB

Pemecatan Dianggap Diskriminatif, Fathur Rosi Gugat Lima Instansi Sekaligus

23 July 2024 - 13:04 WIB

Pembangunan Taman Desa Banyumas Habiskan Ratusan Juta, Kondisinya Memprihatinkan

23 July 2024 - 08:40 WIB

Trending di LINGKAR DESA