Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 1 Jul 2017 21:34 WIB ·

Arus Balik Tol Suramadu sisi Madura Ramai Lancar


Arus Balik Tol Suramadu sisi Madura Ramai Lancar Perbesar

[image_slider]
[image_items link=”LINK_IMAGE” source=”IMAGE_SOURCE”] Description [/image_items]
[image_items link=”LINK_IMAGE” source=”IMAGE_SOURCE”] Description [/image_items]
[image_items link=”LINK_IMAGE” source=”IMAGE_SOURCE”] Description [/image_items]
[/image_slider]

Suasana di pintu Tol Suramadu sisi Madura

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Suasana arus balik idul fitri pada h+6 di pintu tol Jembatan Suramadu sisi Madura pada Sabtu (1/7/2017) ramai lancar. Pada Tiga loket yang melayani kendaraan roda empat (R4) sama sekali tak terlihat antrean kendaraan.

Menurut Cristian, salah satu petugas pintu tol Jembatan Suramadu sisi Madura menuturkan, sejak h+1 hari raya idul fitri, di pintu tol Jembatan Suramadu sisi Madura memang tidak pernh terjadi antrean panjang kendaraan. “Tapi selama arus balik ini kendaraan yang melintas di Suramadu memang meningkat. Kalau hari biasa R4 hanya sekitar 9 ribu, sekarang sekitar 16 ribu lebih setiap harinya. Begitu juga R2, pada hari biasa 20 ribuan, sekarang 45 ribu lebih,” terangnya.

Ia memprediksi, arus balik kali ini akan mencapai puncaknya pada esok hari. Pasalnya, selain perayaan hari raya ketupat, juga berbarengan dengan berahirnya libur panjang atau cuti bersama. “Mungkin besok ramenya mas karena liburan uda berahir,” katanya.

Untuk memperlancar arus balik ini, pihak jasa marga selaku operator Tol Jemabatan Suramadu mengoperasikan tiga loket untuk R4. “Untuk R2 tidak ada loket karena gratis. Namun R2 yang melintas tetap kita hitung sebagai data jika sewaktu-waktu dibutuhkan,” pungkasnya. (diq)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Selain Menghabiskan Anggaran Ratusan Juta untuk Biaya Jasa Konsultasi, Bapenda Bangkalan Juga Habiskan 54 Juta untuk Jasa Keamanan Kantor

20 September 2024 - 07:03 WIB

Tidak Hanya Mempromosikan Tempat Wisata, Ini Harapan Pj Bupati Kepada Duta Wisata Kacong Jhebing Bangkalan Terpilih

19 September 2024 - 14:44 WIB

Pengabdian Masyarakat di Bojonegoro, UTM Lakukan Optimasi Pemanfaatan Sistem Informasi untuk Meningkatkan Produktivitas Penjualan dan Pemberdayaan UMKM Souvenir Murah Bojonegoro

18 September 2024 - 14:36 WIB

Tingkatkan Pendaftaran Hak Kekayaan Intelektual, LPPM UTM Gelar Workshop HKI dan Pendampingan Paten

18 September 2024 - 14:13 WIB

Gelar Bakti Sosial, Zuhud Bahagia Melihat Masyarakat Desa Bisa Cek Kesehatan dan Sunat Gratis

18 September 2024 - 06:50 WIB

Pendaftaran Pengawas TPS Pilkada 2024 Dibuka, Berikut Jadwalnya

18 September 2024 - 05:44 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA