Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 14 Sep 2018 00:41 WIB ·

Kemenpora Target Lahirkan 4000 Wirausaha Muda dalam Setahun


Asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda Kemenpora RI, Imam Gunawan Perbesar

Asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda Kemenpora RI, Imam Gunawan

Asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda Kemenpora RI, Imam Gunawan

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) ikut andil dalam pengembangan usaha tanah air. Buktinya lembaga yang di nahkodai oleh Imam Nahrawi itu mempunyai target melahirkan 4000 wirausaha muda dalam setahun.

Hal itu disampaikan oleh Asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda Kemenpora RI, Imam Gunawan saat menggelar acara pelatihan wirausaha di Universitas Trunojoyo Madura (UTM), Kamis (14/9/2018).

Menurut Imam saat pemerintah sedang mengimplementasikan program menumbuhkan satu juta wirausaha baru dalam setahun.

“Kebetulan kami ditarget oleh Pak Presiden untuk melahirkan 4000 wirausaha muda dalam setahun,” ujarnya.

Saat ini menurut pria kelahiran Kendal Jawa Tengah itu target program tersebut sudah mencapai 60 persen.

“Kami optimis target 4000 wirausaha muda dalam setahun akan terpenuhi,” imbuhnya.

Ia menjelaskan bahwa tugasnya adalah untuk mendampingi para anak muda yang berkeinginan untuk menjadi wirausaha muda.

“Mulai dari pola pikir, kemampuan sampai ke akses permodalan,” jelasnya. (Lim)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Koordinasi Pelatihan Pembuatan Bahan Ajar Digital Interaktif di SMPS Al-hikam Bangkalan

7 September 2024 - 12:14 WIB

Empat Komitmen Utama Mathur Husairi Ketika Dipercaya untuk Menjadi Bupati Bangkalan

7 September 2024 - 11:32 WIB

Nama ManFaat Tagline Berbagi, Paslon Lukman-Fauzan Siap Berbagi ManFaat untuk Rakyat

7 September 2024 - 10:50 WIB

Walaupun Tidak Hadir Saat Deklarasi dan Pendaftaran, Ra Nasih Sebut Lukman-Fauzan Pasangan yang Sangat Ideal

7 September 2024 - 07:14 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Flyover Djuanda

6 September 2024 - 17:11 WIB

Ketua Song-osong Lombung Tegaskan Mendukung Pasangan “Manfaat” di Pilkada Bangkalan

6 September 2024 - 16:52 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA